Lumajang, (10/12). Tim medis beserta relawan Cita Sehat kembali menggelar layanan pemeriksaan kesehatan di wilayah posko pengungsian bencana erupsi Semeru. Tim medis Cita Sehat stand by di beberapa lokasi pengungsian sejak pukul 9 pagi untuk memfasilitasi layanan...