CSR (Corporate Social Responsibility) perusahaan dilambangkan dengan bumi yang dipegang oleh beberapa tangan yang melambangkan perusahaan. CSR tanggung jawab kepedulian perusahaan kepada masyarakat

MENENTUKAN PROGRAM CSR YANG TEPAT DENGAN ANALISIS SMART

Setiap bisnis sejatinya memiliki tanggung jawab terhadap masyarakat dan lingkungan tempat bisnis tersebut tumbuh. Salah satu tanggung jawab itu disampaikan ...
Bayi lahir prematur dirawat dalam incubator

Angka Kelahiran Prematur di Dunia Tinggi, Bagaimana Kondisinya di Indonesia ?

Bayi Prematur Menurut definisi WHO, bayi prematur adalah bayi lahir hidup sebelum usia kehamilan minggu ke 37 (dihitung dari hari ...
Peresmian wilayah binaan Cita Sehat di Desa Pangguh, Kecamatan Ibun, Kabupaten Bandung dengan kegiatan pemeriksaan kesehatan lansia gratis

2022, CITA SEHAT RESMIKAN WILAYAH BINAAN BARU DI KECAMATAN IBUN

Bandung, (12/1). Menyambut tahun baru 2022, Cita Sehat resmikan wilayah binaan baru yaitu “Kampung Serasi” di Desa Panggung, Kecamatan Ibun, ...
Tim CIta Sehat membantu proses pengobatan penderita Cerebral Palsy di RS Edelweiss Bandung

MENGIDAP CEREBRAL PALSY SEJAK LAHIR, AKHIRNYA DEK NURRY BISA MENGAKSES PENGOBATAN

Bandung, (28/12). Nurry Legia Sapitri, seorang anak berusia 8 tahun yang mengidap cerebral palsy akhirnya dapat mengakses pengobatan yang layak ...
Anak-anak di posko pengungsian Semeru menerima bantuan makanan bergizi dari Cita Sehat

“TERIMA KASIH KA, SUDAH MENGUNJUNGI KAMI DI PENGUNGSIAN”

Lumajang, (27/12). Tim Cita Sehat berkunjung ke salah satu posko pengungsian bencana erupsi Semeru di Kabupaten Lumajang pada Minggu, 27 ...
Pemeriksaan kesehtan untuk para pengungsi terdampak erupsi Semeru

MAYORITAS WARGA TERDAMPAK ERUPSI SEMERU MENGALAMI HIPERTENSI

Lumajang, (10/12). Tim medis beserta relawan Cita Sehat kembali menggelar layanan pemeriksaan kesehatan di wilayah posko pengungsian bencana erupsi Semeru ...
Cita Sehat membagikan bantuan masker kepada warga terdampak bencana erupsi Semeru di Kabupaten Lumajang

CITA SEHAT TEBAR 1.250 MASKER UNTUK PARA PENGUNGSI TERDAMPAK ERUPSI SEMERU

Lumajang, (9/12). Cita Sehat tanggap bencana Gunung Semeru yang mengalami erupsi pada tanggal 4 Desember 2021 lalu. Sebanyak 1.250 masker ...

PASCA ERUPSI SEMERU, CITA SEHAT BUKA LAYANAN PEMERIKSAAN KESEHATAN DI DESA SUMBERURIP

Lumajang, (9/12). Sebagai salah satu langkah tanggap bencana erupsi Gunung Semeru, Cita Sehat membuka layanan pemeriksaan kesehatan di Desa Sumberurip, ...