Corporate Social Responsibility di Indonesia CSR atau Corporate Social Responsibility adalah sebuah praktik di mana perusahaan mempertimbangkan dampak sosial, lingkungan, dan ekonomi dari operasi bisnis dan berupaya untuk berkontribusi pada pembangunan berkelanjutan...
Fasilitas kesehatan merupakan fasilitas publik yang berperan sangat penting yaitu sebagai tempat masyarakat mendapatkan perawatan kesehatan. Menurut Peraturan Menteri Kesehatan Rebuplik Indonesia Nomor 24 Tahun 2022, Fasilitas Pelayanan Kesehatan adalah suatu alat...
Senin (27/3/23), Cita Sehat berkesempatan hadir sebagai salah satu pembicara pada webinar bertajuk ”Empowering Sustainable Development in SMEs, NPOs and Schools for a Better Tomorrow” yang digelar oleh Zayed Sustainability Prize. Zayed Sustainability Prize (ZSP)...
SDGs atau Sustainability Development Goals adalah sebuah seruan universal untuk mengakhiri kemiskinan, melindungi planet, dan memastikan bahwa pada tahun 2030 semua orang menikmati perdamaian dan kemakmuran. Seruan ini terwujud dalam 17 tujuan saling terkait yang...
Klinik kesehatan umumnya berada pada kategori bisnis yang profit oriented, sebuah konsep yang bertujuan untuk mencetak laba sebesar-besarnya. Namun seiring berjalannya waktu, pengelolaan klinik kesehatan mengalami perkembangan yang dinamis. Hal ini salah satunya...
Mencegah selalu lebih baik daripada mengobati. Dan dari sekian banyak isu kesehatan di Indonesia salah satunya adalah stunting, itu juga merupakan masalah yang bisa dicegah. Namun, pencegahan stunting tidaklah cukup bila dilakukan hanya dari dari salah satu sektor,...